FDW-PYR Hadiri Pelantikan Dewan Pengurus KNPI Minsel

    FDW-PYR Hadiri Pelantikan Dewan Pengurus KNPI Minsel

    Minsel, Bertempat di Restoran Century Amurang, Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar, SH., Bersama Wakil Bupati Minahasa Selatan Pdt. Petra Yani Rembang, Menghadiri Pelantikan Dewan Pengurus Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Minahasa Selatan yang dilantik oleh Ketua DPD KNPI Sulawesi Utara Bung Rio Dondokambey, Selasa(24 Mei 2022).

    Dalam sambutannya Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar, SH menyampaikan bahwa Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan didalamnya Bupati dan Wakil Bupati mengapresiasi Pelantikan KNPI dan mensuport  tentu KNPI Minsel diharapkan mendukung Program Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan tentunya.

    Dalam acara Pelantikan tersebut turut dihadiri Unsur FORKOPIMDA Kabupaten Minahasa Selatan, Ketua DPD ll KNPI Minahasa Selatan Bung Vickly Lumowa, Panitia Pelaksana Pelantikan Bung Henly B Tuela, Para Pengurus KNPI Minahasa selatan periode sebelumnya, unsur FKUB.(Donald)

    Donald Selang

    Donald Selang

    Artikel Sebelumnya

    Pemdes Maliku Satu Realisasikan Dana Ketahanan...

    Artikel Berikutnya

    PLN UPDK Minahasa Audensi Dengan Pemkab...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Ikuti Kami